Raker PWRI DPC Kota Cirebon Bahas Peningkatan Peran dan Kontribusi di Era Digital

oleh
Bagikan artikel ini

Kota Cirebon-JABAR kompas86.ID

Persatuan Wartawan Republik Indonesia (PWRI) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kota Cirebon gelar Rapat Kerja (Raker) peningkatan peran dan kontribusi di Era Digital,

Kegiatan tersebut berlokasi di.

Hotel PIA Jl.Wahidin Sudirohusodo Kota Cirebon Jawa Barat.

Rabu, (24/07/2024).

 

Kegiatan Rapat kerja tersebut turut di hadiri oleh.

R.Kemal ketua PWRI DPC Kota Cirebon, di dampingi Waka (1) Edi Supriyadi, Waka (2) Agus Suyanto, Sekretaris Burhanudin, R.Lena Indriyati Bendahara, dan semua pengurus jajaran anggota PWRI DPC Kota Cirebon.

 

Dalam Rapat ini banyak materi-materi yang di bahas, salah satunya Visi misi Organisasi dan tentang ke wartawanan, berikut Kode Etik Jurnalis (KEJ). dan sekaligus Lounching website resmi milik PWRI DPC Kota Cirebon.

 

Edi Supriyadi dalam sambutannya memaparkan,”

untuk semua rekan-rekan Wartawan / Jurnalis yang tergabung di PWRI Kota Cirebon,

semoga bisa menjadi motor penggerak dalam menjalankan propesi nya sebagai petugas sosial kontrol, dalam penegakan birokrasi atau pun program-program dari pemerintahan yang harus kita tegak kan sebagai insan pers yang profesional”, ujar nya.

 

R.Kemal Ketua PWRI DPC Kota Cirebon, dalam kesempatannya memberikan sambutan,” saya sangat apresiasi dengan kehadiran rekan-rekan atau semua anggota PWRI Yang berkesempatan hadir dalam rapat kerja ini,” ucap nya.

 

Lebih lanjut R.Kemal menjelaskan,”

agar semua rekan wartawan yang tergabung dalam wadah organisasi PWRI ini, harus menunjukan sebagai insan pers yang profesional, bisa di jadikan contoh terhadap insan pers yang lainnya”, pesan R.Kemal.

 

R.Kemal berharap,” semoga semua pengurus jajaran dan anggota PWRI DPC Kota Cirebon,bisa berupaya untuk membantu mewakili jalannya roda pemerintahan di Kota Cirebon, sebagai pilar ke empat (4). yang selalu bersinergi dengan TNI / POLRI dan Instansi, baik negeri maupun swasta khsusnya di Kota Cirebon”, imbuh nya.

(Dadang).