Lubuk Basung. KOMPAS86.ID– Mikro kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Agam bertumbuh secara signifikan dalam satu tahun terakhir.
Melalui Pokir Ismunandi Sofyan menggelar acara Workshop penguatan kelola kelembagaan dan pengembangan usaha pada kelompok Tani Hutan dan Perhutanan Sosial lingkup UPTD KPHL Agam raya. Jumat (14/6/2024)
Kadis koperasi dan UMKM Dandi Pribadi selaku Narasumber, Menyampaiakan Kewurausahan bagi umum seseorang yang mampu memanfaatkan sumber daya ada dengan sebaik baik, yang bisa mendapatkan pungsi lain yang berkelanjutan.
Strategi pemasaran bagi pelaku usaha permula, kenali pasar atau pelangan memilih lokasi pasaran yang tepat,menawarkan promo yang menarik,mengikuti trend dan perkembangan zaman.
Apa saja yang di perlukan UMKM?
Akses pembiayaan,akses pasar dan peluang usaha,kapasitas SDM dan kelembagaan UMKM,Legalitas/perizinan.
Perizinan yang harus dimiliki UMKM
NIB(Nomor Induk Berusaha),SPPRT(Produksi Pangan Industri Rumah Tanga), BPOM atau makanan dalam bersertifikat halal (*)