Kolaborasi Silahturahmi Antara Pengurus Wilayah dan Ketua Umum PBBPUK Budaya Banten

oleh
Bagikan artikel ini

Kompas86.id – Pandeglang, Banten –

Ajang silaturahmi dan persaudaraan Keluarga Besar Perkumpulan Budaya Banten Pendekar Ujung Kulon (PBB PUK) di gelar di pantai Kodok Carita kecamatan Carita kabupaten Pandeglang provinsi Banten.

Dalam rangka silaturahmi persaudaraan Keluarga Besar Persatuan Budaya Banten Pendekar Ujung Kulon (PBBPUK) DPP Pusat menyelenggarakan ajang siaturahmi di pantai kodok carita pandeglang pada hari ini Minggu, 19/5/2024.

Acara ajang silaturahmi di hadiri dari bebrapa PAC dan DPD, juga Ketua DPP Pusat H. Uju Juhaery, Yasin dan Sekertaris Jendral PBBPUK, Ali Akbar, Beserta para anggota lainya di masing masing wilayah, untuk menghadiri acara Jumpa silaturahmi bersama atasaan dan bawahan.

Ketua Umum DPP, H. Juju Juhaery Yasin, Menyampaikan dalam Kegiatan Silaturahmi antar pengurus dan anggota adalah salah satu bentuk solideritas yang tinggi dimana kita menjalankan organisasi perlu untuk saling mengenal satu sama yang lainya, agar terbentuk persatuan yaang melekat diantara atasan dan bawahaan untuk terciptanya organisai di masing masing wilayah, mempererat silaturahmi dan persaudaran bahwa PBBPUK salah satu organisasi yang mencintai budaya seni serta kearifan lokal secara nasional. “ Paparnya H. Juju.

Acara ini di hadiri oleh ketua umum PBB PUK, H.Juhaery Yasin dan Sekjen PBB PUK Ali Akbar beserta anggota dari wilayah masing-masing se-Banten dan di hibur oleh seni budaya pencak silat dari wilayah Carita Jatim group.

Hal Yang Sama, Dikatakan Ali Akbar Sekjen PBB PUK, “Bahwa seni budaya ini memiliki kearipan dari segala aspek baik itu seni bela diri Pencak silat Debus, dan lain-lain, itu menunjukan bahwa di banten ini masih melekat memiliki dari beberapa budaya turun menurun dari nenek moyang kita yang telah di wariskan untuk dikembankan dan di lestarikan, karena budaya milik kita bersama bukan milik perorangan, kita harus menjunjung tinggi nama besar seni budaya Banten yang kita miliki.

Seperti dalam acara yang kita laksanakan pada hari ini, hiburan seni budaya pencak silat dari wilayah Carita Jatim Gruop, yang harus perlu kita lestarikan serta dibudayakan untuk mengembangkan seni-seni kerifan budaya yang aada di banten. “ Tegas Ali kbar

Kami Mengucapkan banyak terimakasih atas waktu yang sudah diluangkan kepada para pengurus dan anggota PBBPUK yang sudah hadir di acara ini, untuk acara silaturahmi serta menjalin persatuan untuk budaya banten, dalam pepetah. tidak kenal maka tak sayang, semogga atas terlaksanaya kegiatan ini kita kedepannya lebih sexsis lagi serta allah talla memberikan kekuatan dan kesehatan kepada kita semua, terjalinya acara silaturahmi salah satu bentuk Hablumminallah (Hubungan Baik dengan Allah) dan Hablumminnas (Hubungan Baik Dengan Sesama Manusia). Tema F

(S. Bahri)